AMD 'Tanggalkan' Nama ATI
CALIFORNIA - Advanced Micro Devices (AMD) berencana takkan lagi menggunakan nama ATI untuk produk kartu grafis keluarannya. Nama-nama Radeon dan Firepro diperkirakan sudah cukup dikenal konsumen kartu grafis keluarannya.
AMD menggunakan brand ATI setelah vendor tersebut membeli ATI senilai USD5,4 miliar pada tahun 2006. Akuisisi AMD atas ATI, ketika itu, merupakan akuisisi terbesar sepanjang sejarah industri semikonduktor. ATI yang sebelumnya adalah produsen Chip Grafis kemudian menjelma dan berganti nama menjadi AMD Graphics Product Group.
Namun, nama ATI masih tetap digunakan untuk produk-produk hardware khususnya untuk grafis. Sebut saja ATI Radeon yang hingga kini masih dijumpai di pasaran.
Namun, karena kekuatan merek ATI dan persaingan lama dengan rivalnya Nvidia, nama ATI bertahan sampai hari ini. bahkan, seperti dilansir Mashable, Senin (30/8/2010), nama ATI sering menyebabkan masalah penulisan pada wartawan teknologi karena mereka harus memeras tiga merk merek - AMD, ATI dan Radeon - dalam satu judul.
Kini, setelah melakukan riset pasar yang menunjukkan bahwa AMD dan merek Radeon cukup kuat. AMD pun telah memutuskan tidak memerlukan nama ATI.
--
ECAZA
sumber : okezone.com
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts
-
Sering kali terjadi ketika kita sedang asyik - asyiknya main komputer, eh tiba tiba komputernya mati sendiri .. Tentunya hal ini sangat menj...
-
Lagi lagi firefox mengupdate PC Browser nya yaitu Mozilla Firefox 4 beta 11. Entah kenapa banyak banget tuh versi betanya, mungkin mereka me...
-
Sebuah Diperbarui Classic Pengembalian: MONOPOLI puritan Bersukacitalah! It's the World's Most Popular Papan Permainan dibawa ke keh...
-
KOMPAS.com - PewDiePie, seorang gamer sekaligus bintang YouTube, masuk ke dalam daftar 100 orang paling berpengaruh di dunia. Dafta...
-
CALIFORNIA - Mozilla baru saja meluncurkan aplikasi ...
-
CALIFORNIA - Beberapa vendor PC siap untuk meluncurkan lebih dari 200 produk komputer pada kuartal pertama tahun 2011 yang akan disematka...
-
CIREBON, (PRLM) - Jalur utama Pantura Cirebon sepanjang pagi hingga Minggu (05/09/2010) malam dipadati pemudik. Rupanya pemudik dari arah ...
-
Bingung mau posting apaan lagi, mending posting ini aja Tes Koneksi Internet . Kamu bisa mengetahui kecepatan speed Download dan Uploadnya b...
-
SURABAYA, KOMPAS.com - Pakar linguistik dari Universitas Kristen Petra Surabaya, Prof Dr Esther Kuntjara, menilai bahwa sejumlah situs jeja...
-
Sangat penting bagi putra-putri Anda untuk mengenal komputer sejak usia dini. Soalnya, pada masa depan, komputer akan kian berperan dalam ...